"Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang"
Hakikat pernikahan adalah menggenapkan yang belum genap dan menyempurnakan yang kurang sempurna.Selamat menjalani kehidupan baru yang penuh bahagia. Tuhan selalu melindungi dan memberikan berkah. Amin🩷🩷